23 Des 2010

Memberi Bukan Meminta

   
Oleh Dr A Ilyas Ismail
  
Memberi (giving) sesungguhnya merupakan pangkal kebahagiaan. Sebaliknya, meminta atau menuntut (getting) merupakan sumber keresahan. Kalau kita memberi, kita akan merasa lega dan gembira, sedangkan kalau kita menuntut, apalagi jika tuntutannya besar dan tak dipenuhi, kita akan merasa jengkel dan kecewa. Itu sebabnya agama (Islam) menyuruh kita agar memberi bukan meminta.

Sosialisasi Kegiatan BPS 2010

Sosialisasi kegiatan BPS Kabupaten Subang dilaksanakan pada tanggal 23 Desember 2010. Dalam sosialisasi kali ini disampaikan kegiatan yang perlu diketahui oleh institusi terkait,seperti Hasil Sensus Penduduk dan Statistik Daerah (StatDa).